Belajar CSS lewat Codepen.io – Tingkat Dasar

Judul: Tugas 1 – “Styling Pertama Saya”

Deskripsi Tugas:

  1. Buat halaman HTML yang menampilkan:

    • Judul: nama kamu (gunakan <h1>)

    • Paragraf tentang apa yang kamu ketahui tentang CSS

  2. Gunakan internal CSS untuk:

    • Mengatur warna teks judul dan paragraf

    • Mengatur ukuran font dan jenis font

  3. Simpan di CodePen dengan nama proyek: CSSPertama

  4. Kirim link ke guru untuk dikoreksi

0% Complete